BACA JUGA:Bocoran Terbaru Spesifikasi Samsung Galaxy A56 5G 2024, Kapan Rilis?
Samsung Galaxy M12, HP ini mampu menyajikan layar PLS LCD seluas 6,5 inci beresolusi HD plus dengan refresh rate 120Hz.
Sedangkan pada mesin pacu HP ini ditenagai chipset Exynos 850 fabrikasi 8nm yang juga dilengkapi dengan RAM 4+4GB Extended RAM dan memori internal 64MP.
Turut menopang performanya, HP ini dibekali dengan baterai berkapasitas 5000mAh serta fitur fast charging 15W.
Untuk sektor kamera, HP ini mampu menawarkan kamera utama 48MP yang dilengkapi lensa ultrawide 5MP, makro dan depth masing-masing 2MP.MP
BACA JUGA:Review Samsung Galaxy A15, Tangkap Momen Jadi Lebih Luas dengan Kamera Ultrawide 5MP
Terdapat juga dukungan fitur lainnya seperti NFC, audio jack 3,5mm dan speaker mono serta USB type C.
Untuk harga, Samsung Galaxy M12 dibanderol mulai Rp 1,8 jutaan. Namun harga bisa berubah sewaktu-waktu.
5. Samsung Galaxy A04s
Samsung Galaxy A04s, hadir di kelas entry level, HP ini mampu menghadirkan layar dengan refresh rate tinggi 90Hz.
BACA JUGA:Top 5 Rekomendasi HP Samsung Murah RAM 8 GB Paling Populer di Juli 2024
BACA JUGA:7 Smart TV Paling Canggih 2024, Performa Tinggi Kualitas Super Mewah dari Brand Samsung
HP ini dilengkapi dengan desain Infinity V display dengan layar jenis PLS LCD berukuran 6,5 inci dan resolusi HD plus.
Performa yang lebih tangguh juga menjadi salah satu nilai jual utama karena diperkuat dengan prosesor Exynos 805.
Hadir dengan RAM berkapasitas 4+4GB Extended RAM dan memori internal 128GB.