Eko Yuli Irawan Persembahkan Medali Emas Bagi Indonesia di Olimpiade Paris 2024?

Kamis 08 Aug 2024 - 16:06 WIB
Reporter : JASMADI
Editor : JASMADI

Oleh karena itu, butuh perjuangan lebih bagi seorang Eko Yuli Irawan untuk bisa menyaingi Li Fabin. 

BACA JUGA:Meriahkan Pra Olimpiade Paris 2024, PLN Hadirkan Reog Ponorogo di Exhibition Pencak Silat

BACA JUGA:2 Santri SMP Ar-Risalah Juara Olimpiade Sains Nasional, akan Wakili Lubuklinggau ke Tingkat Provinsi Sumsel

Saat ini, penting bagi Eko Yuli Irawan untuk lebih fokus kepada kekuatan sendiri.

Eko Yuli Irawan juga memperpanjang catatan kemenangannya yang selalu meraih medali tiap kali tampil di Olimpiade. 

Ia berturut-turut mendapatkan medali perunggu di Olimpiade Beijing 2008, perunggu pada ajang Olimpiade London 2012.

Perak pada Olimpiade Rio 2016 dan perak di olimpiade Tokyo 2020, kesamaan 34 persen total angkatan 310 Kg.

Kategori :