Hanya dari Tali Rafia Bisa Bikin Bunga Bonsai? Mau Caranya Yuk Simak Langkah-langkahnya Disini

Kamis 15 Aug 2024 - 13:42 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

KORANLINGGAUPOS.ID - Membuat kerajinan tangan bisa menjadi hobi yang menyenangkan dan juga produktif seperti membuat bunga bonsai dari tali rafia.

Salah satu kreasi kerjanian tangan yang menarik untuk dicoba adalah membuat bunga bonsai dari tali rafia.

Meski terdengar sederhana, hasil akhir dari kerajinan tangan membuat bunga bonsai ini bisa sangat indah dan unik.

Yuk, simak langkah-langkah pembuatannya bunga bonsai dari tali rafia di sini!

BACA JUGA:Jangan Dibuang! Ini Cara Membuat Kerajinan Tangan Bunga Cantik dari Bungkus Deterjen Barang Bekas

BACA JUGA:6 Tanaman Indoor Ini Tampak Estetik Diletakkan di Atas Meja Kantor, Bawa Keberuntungan Hingga Karier Cemerlang

Alat dan Bahan yang Diperlukan

Sebelum mulai membuat bunga bonsai, pastikan kamu sudah menyiapkan beberapa alat dan bahan berikut:

1. Tali rafia dengan warna sesuai keinginan.

2. Gunting untuk memotong tali rafia.

BACA JUGA:Bonsai Aquascape Sering Jadi Hiasan Rumah yang Unik, Ternyata Begini 5 Cara Mudah Membuatnya!

BACA JUGA:5 Tema Bonsai Aquascape Paling Populer 2024 untuk Mempercantik Tampilan Akuarium, Keren Abis!

3. Kawat kecil untuk membentuk batang dan cabang bonsai.

4. Tang untuk membantu membengkokkan kawat.

Kategori :