Punya Dapur Kecil? Yuk Intip 5 Ide Desain Plafon Dapur Minimalis yang Simpel dan Elegan

Kamis 22 Aug 2024 - 09:27 WIB
Reporter : KESTI INDAH PRATIWI
Editor : KESTI INDAH PRATIWI

Keberadaan desain skylight pada komponen plafon dapur minimalis ini dinilai mampu menambah pencahayaan alami ke area ruang dapur yang kecil, selain itu Anda juga bisa menambahkan jendela clerestory di atas kabinet lemari untuk dapat memberikan kesan tak biasa pada desain plafonnya. 

BACA JUGA:7 Model Plafon Rumah Klasik dan Mewah dengan Tampilan Elegan Terbaru 2024

BACA JUGA:Jangan Anggap Sepele, Beginilah Cara Mudah Perawatan Plafon Mobil, Agar Bersih dari Noda Kotoran

Desain plafon dapur minimalis yang terlihat aesthetic satu ini terbuat dari material Glassfiber Reinforced Cement (GRC) yang memiliki fungsi utama untuk menyerap panas di dalam ruangan, Anda pun juga bisa menggunakan fiber ini di beberapa bagian plafon dapur agar sinar matahari yang masuk ke dalam dapur terlihat lebih natural dan maksimal.

3. Plafon Dapur Minimalis dari Beton Ekspos

Desain plafon dapur minimalis dari material beton ekspos ini terbuat dari campuran semen, air, pasir, dan kerikil sehingga menghasilkan warna dan tekstur yang khas, desain ini dapat menonjolkan tekstur yang mirip dengan marmer bergradasi warna abu-abu.

Anda juga bisa mempadukan desain plafon dapur minimalis dari beton ekspos dengan dinding dapur warna putih polos akan memberikan kesan tampilan yang simpel tapi tetap terlehat elegan.

BACA JUGA:7 Ide Warna Plafon Rumah Cerah dan Bagus Terbaru 2024, Adakah Warna Kesukaanmu?

BACA JUGA:Plafon Rumah Banyak Tikus, Ini Dia 5 Tips Mengusir Tikus Dari Plafon Rumah dengan Mudah

4. Plafon Dapur Minimalis dengan Aksen Lampu Mewah

Untuk memperindah tampilan plafon dapur minimalis modern pada ruang dapur kecil, Anda bisa menambahkan aksen lampu gantung mewah yang memiliki ukuran lebih besar di tengah area dapur. 

Pengaplikasian aksen lampu gantung mewah pada desain plafon dapur minimalis ini bisa memperindah ruang dapur Anda dengan pantulan cahaya ke setiap dinding dan ceiling dapur sehingga akan menambah nuansa dapur kecil yang elegan dan modern.

5. Plafon Dapur Minimalis dengan Material Triplek

BACA JUGA:7 Model Plafon Rumah Klasik dan Mewah dengan Tampilan Elegan Terbaru 2024

BACA JUGA:Plafon Rumah Banyak Tikus, Ini Dia 5 Tips Mengusir Tikus Dari Plafon Rumah dengan Mudah

Selain menggunakan material kayu, Anda bisa menggunakan bahan dasar triplek untuk membuat desain plafon dapur minimalis yang simpel dan elegan.

Kategori :