Musim Kemarau Sudah 19 Lokasi Kebakaran Lahan di Lubuk Linggau

Kamis 05 Sep 2024 - 19:33 WIB
Reporter : RIENA FITRIANI MARIS
Editor : RIENA FITRIANI MARIS

"Untuk penyebabnya belum bisa dipastikan apa rokok atau disengaja. Kemungkinan karena puntung rokok karena di lokasi tidak ditemukan bekas bakar sampah," ungkapnya lagi. 

BACA JUGA:Pedagang yang Kiosnya Kebakaran di Lubuklinggau Berharap PT KAI Kasih Izin

BACA JUGA:Pusat Perbelanjaan Rentan Terjadi Kebakaran Damkar Edukasi Penggunaan APAR

Pihaknya berharap masyarakat jangan lengah, sembarangan membuang puntung rokok atau membakar sampah. Jaga lingkungan dari bencana kebakaran.

"Karena kalau sudah terbakar resikonya tinggi, apalagi semak belukar yang dekat dengan pemukiman warga. Takutnya merembet membakar pemukiman warga," tambahnya. 

Lalu bagaimana dengan persediaan air, mengingat saat ini masih kemarau.

"Sampai saat ini untuk persediaan air masih aman, karena kalau di tedmon kita habis tinggal ambil dari sungai kelingi. Kita menyesuaikan lokasi kejadian kalau kiriman pertama air habis baru ngambil di sungai yang terdekat dengan lokasi kebakaran," tambahnya.

Kategori :