Cek Kondisi Jantung Sejak Dini Melalui Tes EKG, Ini Manfaatnya

Sabtu 21 Sep 2024 - 19:43 WIB
Reporter : RIENA FITRIANI MARIS
Editor : RIENA FITRIANI MARIS

Dijelaskan EKG adalah tes sederhana dan non invasive yang mencatat aktivitas listrik jantung.

EKG dapat membantu mendiagnosis kondisi jantung tertentu, termasuk irama jantung tidak normal dan penyakit jantung koroner (serangan jantung dan sakit dada).

Selain itu EKG dapat melihat irama jantung yang cepat, lambat atau tidak normal, kelainan jantung, penyakit arteri koroner, penyakit katup atau pembesaran jantung.

BACA JUGA:Belum Semua Masyarakat di Vaksin Mpox

BACA JUGA:Waspada Penyakit Gondongan, Segera Diatasi Sebelum Ada Komplikasi

EKG juga dapat melihat apakah pasien pernah mengalami serangan jantung di masa lalu atau resiko terkena serangan jantung dalam waktu dekat.

Kategori :