6 Cara Pulihkan Foto serta Video yang Tak Sengaja Kehapus pada Android dan iPhone

Selasa 24 Sep 2024 - 10:10 WIB
Reporter : JASMADI
Editor : JASMADI

BACA JUGA:Hobi Foto, Boleh Coba Kecanggihan Kamera Pocket Cyber DSC-W290

6. Aplikasi Pihak Ketiga

Pengguna Android, ada beberapa aplikasi yang dapat digunakan untuk mengembalikan foto dan vidio terhapus atau tak sengaja kehapus.

Salah satunya adalah menggunakan aplikasi DigDeep, yang dapat digunakan dengan cara berikut:

- Unduh dan instal aplikasi

- Buka DigDeep dan tunggu sementara aplikasi memindai data

- Pilih gambar yang ingin dipulihkan.

BACA JUGA:10 Ide Foto Pernikahan ala Drakor Dari yang Sederhana Hingga Mewah

BACA JUGA:Hasil Foto Serasa Profesional, Inilah 8 Kamera DSLR untuk Fotografi Pemula

Nah itulah sejumlah cara mengembalikan foto yang sudah dihapus atau tak sengaja kehapus. 

Namun, perlu Anda ketahui beberapa cara ini hanya bisa mengembalikan foto yang baru dihapus dalam jangka waktu tertentu. 

Semakin lama file foto dan video yang dihapus, maka makin sulit dipulihkan kembali.

Kategori :