SDN 18 Lubuk Linggau Giatkan P5 dalam Kurikulum Merdeka

Jumat 01 Nov 2024 - 23:07 WIB
Reporter : RENDI KANDRIANO
Editor : SULIS

Menurut Mariam Rachman tujuan dari P5 SDN 18 Lubuk Linggau adalah mengajarkan anak untuk kreatif dan inovatif serta menjadikan anak didiknya menjadi siswa yang serbaguna.

BACA JUGA:SDN 32 Lubuk Linggau Siap Tanding Futsal 18 November Mendatang

BACA JUGA:PAUD Melati Lubuk Linggau Latih Kreativitas Anak dengan Permainan Edukatif yang Menyenangkan

Ia pun berharap siswa SDN 18 Lubuk Linggau semoga mendapatkan pengalaman dalam belajar sehingga dapat digunakan untuk diri sendiri maupun untuk lingkungan sekitar, dan semoga ada pesan dan kesan moral yang baik dalam menjalankan p5, selain itu ia juga berharap semoga anak didiknya terbiasa dengan budaya gotong royong.

Kategori :