Pelajar dan Mahasiswa Merapat, Ada 4 Beasiswa yang Bisa Kamu Daftar di Bulan November 2024

Rabu 13 Nov 2024 - 12:25 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

2. Beasiswa Cipta Pelita Indonesia 2024

Beasiswa Cipta Pelita Indonesia 2, yang diselenggarakan oleh Talentme.id, masih membuka pendaftaran hingga 30 November 2024.

Beasiswa ini tersedia bagi siswa SMA/SMK sederajat dan mahasiswa D1/D2/D3/D4/S1/S2 dari berbagai jurusan.

Selain bantuan dana pendidikan sebesar Rp7 juta, penerima beasiswa juga mendapatkan sertifikat dan kesempatan menjadi bagian dari Pelita Ambassador Program, yang memberikan pengalaman tambahan dalam pengembangan pribadi.

- Batas Pendaftaran: 30 November 2024

BACA JUGA:Calon Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud Siapkan Beasiswa Kuliah Gratis Bagi 200 Anak Kurang Mampu

BACA JUGA:Kuliah di UNMURA Dapat Beasiswa Rp 1,5 Juta Per Semester, Khusus untuk 3 Prodi ini

- Cara Daftarnya melalui tautan https://talentme.id/REGISTCIPTAPELITA2

- Panduan Beasiswa lihat di https://talentme.id/PANDUANCIPTAPELITA2

3. Beasiswa Garuda ACE 2025

Garuda Academic of Excellence 2.0 (ACE) adalah program beasiswa non-gelar dari Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Riset dan Teknologi.

Program ini dirancang untuk mahasiswa S1 dan S2 yang ingin meningkatkan kapasitas riset dan keterampilan bahasa Inggris melalui pelatihan selama enam bulan.

Beasiswa ini bertujuan untuk mempersiapkan generasi muda yang kompeten di bidang riset agar siap berkontribusi di tingkat nasional dan internasional.

BACA JUGA:Ada 7 Anggaran Beasiswa Kemendikbud Naik TA 2025, Apa Saja?

BACA JUGA:Para Ortu Wajib Tahu! 6 Beasiswa untuk Siswa SD, Begini Cara dan Syaratnya

- Jadwal Pendaftaran gelombang pertama berakhir 11 November 2024, dan gelombang kedua ditutup 22 November 2024

Kategori :