Bulan November Cenderung Alami Inflasi Tinggi, Ini Imbauan dari BPS

Selasa 19 Nov 2024 - 09:37 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

“Perhatian khusus juga diperlukan terhadap harga emas yang dipengaruhi oleh pasar internasional,” tambah Amalia.

BPS mengimbau pemerintah untuk terus memonitor perkembangan harga dan mengambil langkah mitigasi terhadap potensi kenaikan harga komoditas.

BACA JUGA:Muba Dukung Upaya Pemerintah Pusat Atasi Inflasi

BACA JUGA:Berhasil Kendalikan Inflasi, Musi Rawas Dapat Insentif Fiskal Rp 5,7 Miliar dari Mendagri

Hal ini penting guna menjaga stabilitas harga serta daya beli masyarakat.

Dengan memahami pola inflasi ini, diharapkan langkah antisipasi dapat dilakukan lebih efektif, sehingga dampak inflasi di bulan November dapat diminimalisir.

Kategori :