Kans Garuda Lolos Piala Dunia: Butuh Berapa Poin? Berikut Ini Cara Nonton Online

Selasa 19 Nov 2024 - 16:27 WIB
Reporter : KAMAL
Editor : KAMAL

Saat ini, tim Garuda di Grup C Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Asia menempati peringkat 6 dengan raihan tiga angka. 

BACA JUGA:Portugal vs Polandia, Misi Selecao Lolos 8 Besar, UNL A 2024/2025, Tayang Malam Ini Jam Berapa? Live di Mana?

BACA JUGA:Indonesia vs Jepang: Misi Garuda Hentikan Kubo Cs! Kualifikasi Piala Dunia 2026, Matchday 5, Live di Mana?

Lalu China, Arab Saudi, dan Australia, yang kesemuanya sama-sama mengumpulkan enam angka. 

Dan di atas Indonesia terdapat timnas Bahrain dengan raihan lima angka. 

Sedangkan Jepang dengan raihan 13 angka memuncaki klasemen Grup C.

Peluang Lolos Piala Dunia 2024:

BACA JUGA:Yunani vs Inggris: Kans Promosi ke Liga A, UNL 2024-25, Main Kapan? Live TV Apa?

BACA JUGA:Belgia vs Italia: Gli Azzuri Makin Kokoh Di Puncak?, UNL 2024-25, Matchday ke-5, Live & Tayang Kapan?

Jika berdasarkan regulasi baru FIFA, kuota untuk Asia lolos Piala Dunia 2026 berjumlah 8,5 tiket lolos. 

Dengan kata lain, tim Asia lolos ke Piala Dunia 2026 ialah minimal delapan tim dan maksimal adalah sembuian tim. 

Dan kuota lolos tim Asia tersebut dibagi dalam tiga jalur berbeda.

Jalur pertama yakni WCQ 2026 Ronde 3 AFC.

BACA JUGA:Venezuela vs Brazil: Misi 3 Besar, Kualifikasi Piala Dunia 2026 CONMEBOL, Matchday 11, Live di Mana?

BACA JUGA:Indonesia vs Jepang: Incar Hasil Positif, Kualifikasi Piala Dunia 2026, Matchday 5, Grup C, Tayang TV Apa Aja?

Di ronde 3 mengalokasikan tiket terbanyak yakni sebanyak enam tiket lolos otomatis. 

Kategori :