KORANLINGGAUPOS.ID - Salah satu metode efektif menurunkan berat badan, yang sederhana untuk mendukung Diet adalah mengkonsumsi Telur.
Dengan mengonsumsi telur setiap hari sebagai sumber protein utama, dipercaya dapat meningkatkan rasa kenyang sambil mengurangi asupan kalori.
Tak hanya itu, selain menjadi metode diet yang baik, telur juga memberikan banyak manfaat kesehatan bagi tubuh dengan kandungan nutrisinya yang kaya.
Dikutip KORANLINGGAUPOS.ID dari Kompas.com menurut Dokter Spesialis Gizi, dr Jovita Amelia M.Sc, Sp, Gk, telur merupakan sumber protein, berbagai vitamin, dan mineral yg baik untuk tubuh.
BACA JUGA:Mau Diet Gak Perlu Makanan Mahal
BACA JUGA:Gak Perlu Repot, Ini 5 Tips Diet Tanpa Harus Mengurangi Nasi yang Mudah Diikuti
“Konsumsi putih telur dapat membantu meningkatkan asupan protein tubuh,” kata Jovita dikutip KORANLINGGAUPOS.ID dari Kompas.com.
Dengan konsumsi Putih telur juga baik, untuk beberapa kondisi kesehatan.
“Misalnya pada pasien hipoalbumin atau malnutrisi, putih telur sangat membantu meningkatkan kadar albumin,” jelasnya.
Sama seperti putih telur, kuning telur juga memiliki banyak kandungan nutrisi.
BACA JUGA:Kamu Diet Tapi Takut! Bisa Coba 10 Minuman ini Pengganti Obat Asam Lambung
BACA JUGA:Lagi Program Diet? Yuk Ketahui 3 Jam Makan Terbaik untuk Turunkan Berat Badan
Dalam satu butir kuning telur, terdapat sekitar 55 kkal, 2 gr protein, 4.51 gr lemak, dan 184 mg kolesterol.
Selain itu, kuning telur juga mengandung berbagai vitamin dan mineral seperti:
Kalsium