17 Desember Pemkot Lubuk Linggau Adakan Syukuran Pilkada Serentak Damai

Rabu 04 Dec 2024 - 21:51 WIB
Reporter : MUHAMMAD YASIN
Editor : MUHAMMAD YASIN

Ketua Harian Masjid Agung As Salam, H Luthfi Ishak mengatakan bahwa Masjid Agung As Salam siap tempay pelaksanaan acara syukuran.

Kapasitas Masjid Agung As Salam 4.000, untuk di bawah kapasitasnya 3.000 orang, diatas 1.000. "Jadi kalau undanganan 1.200 tidak terlihat ramai," katanya.

 BACA JUGA:Aset Pemkot Lubuk Linggau Disewakan Oknum, 1 Sudah Eksekusi, Masih Ada 4 Lagi

BACA JUGA:Tunggakan BPJS Masih Tinggi, Ini Langkah Pemkot Lubuk Linggau

Mengenai sound system tidak ada masalah suara merata dan sudah diuji Dewan Masjid Indonesia (DMI) pusat.

Untuk alternatif kantong parkir Lutfi mengusulkan bisa numpang parkir di pekarangan Kantor PU Provinsi Sumsel.

Setiap Idul Fitri dan Idul Adha jamaah Masjid Agung As Salam parkir disana namun harus izin dulu karena itu aset provinsi.

Kategori :