Misi Wajib Menang The War Elephants, Thailand vs Filipina, Semifinal Piala AFF 2024, Leg 2, Main Kapan?

Minggu 29 Dec 2024 - 18:12 WIB
Reporter : KAMAL
Editor : KAMAL

Meski telah berhasil mencetak sejarah dengan memetik kemenangan pertama atas Thailand, The Azkals bertekad tetap berupaya keras demi menyegel tiket final Piala AFF 2024 untuk pertama kalinya.

BACA JUGA:Rumput Sintetis Menjadi Pembeda, Filipina vs Thailand, Semifinal Piala AFF 2024, Leg 1, Tayang & Live di Mana?

BACA JUGA:Mo Salah Ngamuk Lagi? Liverpool vs Leicester City, Liga Inggris 2024, Boxing Day, Live TV Apa?

Apalagi selama pertandingan penyisihan grup, Filipina tampil mengesankan yakni belum pernah menderita kekalahan

Oleh sebab itu, bermodalkan catatan apik tersebut, menghadapi The War Elephants di pertandingan leg 2 semifinal Piala AFF 2024 The Azkals lebih percaya diri.

Perkiraan Susunan Pemain Thailand vs Filipina:

Menjamu Filipina di pertandingan leg 2 semifinal Piala AFF 2024, tuan rumah Thailand diperkirakan tidak banyak melakukan perubahan komposisi pemainnya seperti di leg 1 lalu. 

BACA JUGA:Kapan City vs Everton & Liverpool vs Leicester, Boxing Day, Liga Inggris 2024/25, Cek Live TV & Klasemen

BACA JUGA:Misi Pepet La Dea dan Partenopei, Inter Milan vs Como, Liga Italia 2024/25, Giornata 17, Live di Mana?

Sementara Filipina di kubu lawan, menghadapi tuan rumah Thailand di pertandingan leg 2 semifinal Piala AFF 2024 sudah bisa memainkan Amani Aguinaldo, yang absen di leg 1 lantaran akumulasi kartu kuning.

Thailand (4-2-3-1): Patiwat Khammai, Jonathan Khemdee, Nicholas Mickelson, Apisit Sorada, Pansa Hemviboon, Peeradon Chamratsamee, Weerathep Pomphan, Bordin Phala, Seksan Ratree, Suphanat Mueanta, Patrik Gustavsson. Pelatih: Masatada Ishii.

Filipina (4-3-3): Quincy Kammeraad, Kike Linares, Paul Tabinas, Michael Kempter, Amani Aguinaldo, Michael Baldisimo, Oskari Kekkonen, Sandro Reyes, Zico Bailey, Bjorn Martin Kristensen, Alex Monis. Pelatih: Albert Capellas

Head to Head (H2H) Thailand vs Filipina:

BACA JUGA:Misi La Dea Pertahankan Capolista! Atalanta vs Empoli, Liga Italia 2024, Pekan ke-17, Tayang Malam Ini!

BACA JUGA:Misi Kudeta Barca & ATM, Real Madrid vs Sevilla, LaLiga 2024, Pekan ke-18, Live Kapan?

Secara head to head (H2H) dari lima pertemuan terakhir Thailand lebih unggul dari pada Filipina.

Kategori :