
Meskipun Google adalah mesin pencari raksasa yang sering menjadi rujukan utama, namun kesalahan teknis tetap bisa terjadi.
Oleh karena itu, masyarakat diimbau untuk selalu mengecek informasi ke sumber resmi sebelum mengambil keputusan berdasarkan data yang beredar di internet.
Kesalahan tampilan nilai tukar ini memang sempat menjadi perbincangan seru, tetapi fakta sebenarnya tetap harus dijadikan acuan utama.
Kategori :