1. The Courage to be Disliked
Buku nonfiksi yang satu ini memang telah sering direkomendasikan oleh para idol Korea Selatan.
Salah satunya adalah para member BTS.
Member BTS yang terlihat membaca buku ini ialah Suga BTS.
BACA JUGA:Wujudkan Wacana yang Tertunda dengan 4 Buku Bagus untuk Dibaca Pada Tahun 2024
Suga BTS terlihat membaca buku self-improvement yang berjudul The Courage to be Disliked pada BTS: In The Soop season 2.
Dalam buku ini, sang penulis membeberkan tentang eksplorasi terhadap teori psikolog abad ke-19 Alfred Adler.
Ia membeberkan bahwa setiap manusia mempunyai kebebasan untuk menentukan masa depan mereka.
Tanpa terhalang dengan pengalaman masa lalu mereka atau keraguan serta harapan dari orang lain.
BACA JUGA:Luka Emosional Bisa Sembuh, 3 Buku Self-Healing Dapat Obati Stres
Ketika kamu membaca buku ini, kamu akan merasakan dirimu fokus pada filosofi untuk hidup.
Cara hidup buku ini berkaitan dengan secara bebas dari penjara ketakutan dan berhenti membatasi diri.
Nah, buku rekomendasi dari Suga ini akan menjadikanmu lebih berkembang.
2. The Interpretation of Dreams
BACA JUGA:Kunci Kekayaan Sukses Mereka! Berikut 5 Buku Karya Miliarder di Dunia
Buku yang dibaca oleh Suga BTS selanjutnya ialah buku nonfiksi karya pemikir terkenal.