"Di tengah persiapan, ditelepon supaya dihentikan kegiatannya," sambungnya.
Agus tak memerinci secara detail alasan di balik pelarangan tersebut. Namun, pihaknya mengungkap hal itu ada kaitannya dengan kehadiran capres Anies Baswedan.
Saat ini, lanjut Agus, pihak panitia acara masih mencoba mencari lokasi penyelenggaraan acara Desak Anies yang baru. Ia menekankan seharusnya tak perlu ada persoalan pengurusan izin di tempat-tempat yang tidak dilarang untuk kegiatan kampanye. (*)
Kategori :