Tidak Perlu Minum Obat Cukup Lakukan 4 Cara Ini Jika Gusi Sedang Bengkak

Minggu 11 Feb 2024 - 15:00 WIB
Reporter : SAHRIL PADILAH
Editor : SAHRIL PADILAH

Ulangi kompres hangat dan dingin sebanyak dua sampai tiga kali sehari sampai gusi bengkak kempes. 

3. Kunyit 

Kunyit mengandung kurkumin yang mengandung zat antioksidan dan antiperadangan. 

BACA JUGA:Ini Penyebab Rambut Rontok dan Tips Mengatasinya Secara Efektif

Menurut studi pada 2015, ramuan atau gel kunyit dapat mencegah plak dan peradangan pada gusi. 

Seperti diketahui, peradangan gusi adalah salah satu biang gusi bengkak. 

Cara mengempeskan gusi bengkak dengan kunyit bisa dilakukan dengan mengoleskan ramuan pasta atau gel kunyit ke gusi yang bengkak. 

Biarkan ramuan kunyit menempel di gusi bengkak selama 10 menit. Setelah itu, kumur dengan air bersih untuk membersihkan sisa kunyit di mulut. 

BACA JUGA:Waspada, Perempuan Wajib Tahu Inilah 12 Gejala Kanker Payudara yang Jarang Diketahu

Lakukan dua kali sehari sampai gusi bengkak kempes.   

4. Minyak esensial 

Minyak esensial peppermint, tea tree, thyme efektif untuk mencegah pertumbuhan kuman biang penyakit mulut. 

Cara mengempeskan gusi bengkak dengan minyak esensial cukup praktis. 

BACA JUGA:5 Manfaat Cincau Bagi Kesehatan Tubuh yang Perlu Diketahui

Anda tinggal mencampurkan tiga tetes minyak esensial tersebut dengan air hangat sebanyal 250 mililiter. Gunakan campuran tersebut untuk berkumur selama 30 detik. 

Setelah itu, muntahkan larutan. Lakukan selama dua kali sampai gusi bengkak kempes. 

Kategori :