9 Cara Merawat Ikan Badut atau Ikan Nemo Dengan Benar, Yuk Simak Disini

Jumat 23 Feb 2024 - 08:23 WIB
Reporter : JUANDA AL HAFIZ
Editor : JASMADI

Jika filter akuarium kalian memiliki kualitas cukup bagus, maka kalian bisa mengganti air beberapa bulan sekali.

Akan tetapi, jika filter air yang digunakan itu dirasa kurang baik, maka setidaknya air sering diganti setiap sebulan sekali.

Perlu diingat juga bahwa ikan badut hidup di air yang selalu bersih. 

BACA JUGA:6 Jenis Ikan yang Kaya akan Nutrisi, Bagus untuk di Konsumsi Ibu Hamil

Jadi, harus selalu pastikan bahwa air akuarium selalu dalam keadaan bersih.

5.Pelihara Lebih dari Satu Ikan Badut

Sama halnya dengan seorang manusia, ikan badut juga merupakan makhluk yang sosial. 

Sehingga, untuk bisa meminimalisir stress, alangkah lebih baiknya jika kaliam pelihara lebih dari satu ikan badut di dalam akuarium.

BACA JUGA:8 Tips yang Harus di Perhatikan Sebelum Membeli Ikan Hias Jenis Koi

Namun, pastikan juga bahwa jumlah ikan yang berada di dalam akuarium tidak terlalu padat. 

Sesuaikan dengan ukuran akuarium yang kalian miliki.

Selain itu, usahakan juga untuk bisa membeli ikan badut dengan spesies yang sama, guna untuk mencegah terjadinya perkelahian untuk memperebutkan wilayah.

6.Atur Suhu Akuarium Sesuai Habitat Aslinya

BACA JUGA:7 Rekomendasi Menu Sahur Sehat Yang Mudah Disajikan, Yuk Simak Disini

Tips merawat ikan badut selanjutnya ini adalah, dengan selalu bisa menyesuaikan suhu di akuarium dengan habitas aslinya, agar ikan badut tidak menjadi stress karena sulit beradaptasi.

Biasanya, suhu yang berada di akuarium bisa berada di antara 24 hingga 27 derajat celcius, yang bisa membuat ikan badut dapat berenang dengan nyaman.

Kategori :