Inilah 3 Jenis Ikan Baung yang ada di Perairan Indonesia

Selasa 27 Feb 2024 - 15:30 WIB
Reporter : JUANDA AL HAFIZ
Editor : JASMADI

Disini kita akan mengenal jenis-jenis ikan baung.

Ada 3 jenis baung yang hidup di Indonesia, antara lain:

1.Baung kuning

Baung kuning juga sering sekali disebut senggal dalam bahasa Betawi dan juga Sunda. 

BACA JUGA:5 Tanda Orang Yang Dijadikan Tumbal Pesugihan,Apakah Kamu Salah Satunya

Panjang tubuh dari ikan ini adalah sekitar 20 cm, dan memiliki sebuah sirip di bagian punggung sehingga tidak terdapat sirip lemak.

Meskipun sering sekali disebut sebagai baung kuning, sebenarnya warna dari ikan ini lebih cenderung berwarna coklat dan juga memiliki garis tubuh di tengah. 

Umumnya, jenis ikan ini juga mudah ditemukan di Pulau Jawa utamanya di sekitar daerah Jawa Barat.

2.Baung Putih

BACA JUGA:6 Jenis Ikan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Ibu Hamil, Salah Satunya Ikan Kerapu

Jenis baung ini sebenarnya sering sekali ditemukan. 

Ciri khas dari ikan ini adalah memiliki sebuah sirip lemak yang pendek. 

Kemudian sirip di bagian punggungnya juga mempunyai sebuah duri lunak. 

Ketika sirip ini berkembang, akan langsung membentuk sebuah gerigi yang runcing.

BACA JUGA: Inilah 8 Manfaat Konsumsi Ikan Patin Beserta Kandungannya

Sedangkan, pada bagian kepalanya memiliki bentuk yang lebar dan juga pipih. 

Kategori :