· 7 siung bawang putih
· 3 buah cabai merah (buang bijinya)
· 3 cm kunyit
BACA JUGA:Resep Ayam Bakar Ungkep Gurih dan Manis, Bumbu Sampai Meresap Ke Tulang
Bahan pelengkapnya :
· Acar mentah mentimun, bawang merah, dan cabai rawit
· Bawang merah goreng
· Emping goreng
BACA JUGA:Resep Sayur Bening Bayam Yang Menyegarkan dan Enak Untuk Menu Sahur Yang Sehat
Untuk cara membuat mie rebus Aceh sendiri sangat mudah, yakni sebagai berikut :
1. Panaskan minyak lalu tumis bumbu halus hingga harum.
2. Masukkan daging dan masak hingga daging berubah warna.
3. Tambahkan udang, lalu masak hingga udang berubah warna.
BACA JUGA:Catat! Ini Resep Praktis Membuat Bakwan Jagung Renyah Dan Gurih Untuk Menu Buka Puasa
4. Masukkan kol, taoge, mie, tomat, kapulaga, kari bubuk, merica, kecap manis, cabai dan garam kemudian aduk hingga rata.
5. Tuangkan kaldu dan masak hingga matang.