Catat Inilah 5 Cara Mengobati Penyakit Kutu Air di Sela Jari Kaki Dengan Mudah

Minggu 21 Apr 2024 - 19:38 WIB
Reporter : SAHRIL PADILAH
Editor : SAHRIL PADILAH

- Setelah itu, rendam kaki yang terdapat kutu air selama 30 menit.

- Lakukan cara ini dua kali sehari sampai seminggu ke depan.

3. Garam laut

Sea salt atau garam laut juga bersifat antibakteri dan antijamur sehingga bisa digunakan untuk pengobatan kutu air. Kandungan tersebut dapat menghambat pertumbuhan kutu air.

BACA JUGA:5 Penyebab Tinja Pucat, Kadang Disebabkan Oleh Penyakit Serius

Caranya:

- larutkan secangkir garam laut ke baskom berisi air hangat.

- lalu, rendam kaki sekitar 20 menit.

- jangan lupa keringkan kaki usai berendam.

BACA JUGA:5 Penyebab Tinja Pucat, Kadang Disebabkan Oleh Penyakit Serius

4. Tea tree oil

Selain itu tea tree oil atau minyak pohon teh bisa digunakan untuk meredakan penyakit kutu air di sela jari kaki karena memiliki kandungan antibakteri dan antijamur.

Akan tetapi, jangan menggunakan tea tree oil secara langsung ke kulit karena justru dapat mengiritasi.

Caranya:

- campurkan beberapa tetes tea tree oil dengan minyak kelapa atau zaitun.

BACA JUGA:Pengobatan ala Nabi, Bisa Menjaga Kesehatan dan Menyembuhkan Penyakit Jantung

Kategori :