Casio Pro Trek PRG-340-1, Jam Tangan Outdoor Cocok untuk Pecinta Alam

Casio Pro Trek PRG-340-1, Jam Tangan Outdoor Cocok untuk Pecinta Alam-tangkap layar-JASMADI

BACA JUGA:Pantas Mahal, Inilah Alasannya Kenapa 5 Jam Tangan ini Harganya Mencapai Miliaran

Tough Solar: Sistem pengisian daya matahari memastikan jam tangan ini terus berfungsi tanpa perlu sering mengisi daya. 

Fitur Sensor yang Lengkap Jam tangan ini hadir dengan berbagai sensor yang sangat berguna bagi para pecinta alam.

Altimeter: Mengukur ketinggian dari -700 hingga 10.000 meter, dengan memori manual hingga 30 catatan dan data log otomatis. 

Barometer: Menampilkan rentang tekanan atmosfer dari 260 hingga 1.100 hPa, lengkap dengan grafik tendensi tekanan dan alarm perubahan tekanan. 

BACA JUGA:Top 5 Jam Tangan Termahal di Indonesia, Harganya Bikin Jantungan Capai Miliaran

Kompas Digital: Mengukur dan menampilkan arah dengan kalibrasi dwiarah dan koreksi deklinasi magnetis. 

Termometer: Mengukur suhu dari -10 hingga 60 °C. 

- Spesifikasi Casio Pro Trek PRG-340-1 

Jam tangan yang menawarkan spesifikasi yang memenuhi kebutuhan pecinta alam memiliki ukuran Casing: 54.7 × 51.7 × 15.1 mm.

BACA JUGA:Top 5 Jam Tangan Termahal di Indonesia, Harganya Bikin Jantungan Capai Miliaran

Casio Pro Trek PRG-340-1 ini ringan digunakan dengan Bobot: 54 g

Bahan Casing dan Bezel: Resin berbasis bio 

Ketahanan Air: Hingga 100 meter 

Ketahanan Suhu Rendah: Hingga -10 °C 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan