Sukses Peremajaan Sawit, Intip Kiat KUD Barokah Jaya di Muba Hingga Panen Berlimpah

Melalui program peremajaan sawit, petani bisa panen dengan jumlah buah berlimpah. Hal ini sudah dibuktikan petani dibawah naungan KUD Barokah Jaya di Kabupaten Muba-Foto : -Dokumen Diskominfo Muba

Sementara, Kepala Dinas Perkebunan (Disbun) Kabupaten Musi Banyuasin Akhmad Toyibir menerangkan, Kementerian Perkebunan khususnya Dirjen Perkebunan menilai upaya dan langkah yang dilakukan Kabupaten Musi Banyuasin dalam program PSR sangat baik. Dampak untuk rakyat meningkatkan pendapatan. Bagi orang luar, program PSR ini bisa menjadi contoh. 

Menurutnya, partisipasi Musi Banyuasin terkait program peremajaan sawit rakyat sejalan dengan visi Direktorat Jenderal Perkebunan untuk mendorong peningkatan produksi dan produktivitas kelapa sawit nasional.

BACA JUGA:Kabar Baik, Pj Bupati Muba Sandi Fahlepi Komitmen Lanjutkan Pembangunan Markas Kompi Brimob

Menurutnya PSR merupakan inovasi model pendampingan sawit rakyat swadaya. Program PSR di Musi Banyuasin merupakan penguatan dari hulu hingga ke hilir menjadikan pekebun mandiri berdaulat dengan ekonomi yang membaik.

Ia yakin, pelaku usaha kelapa sawit swadaya merasa sangat senang karena berdampak secara langsung dalam membangun kebun sangat baik serta berhasil sangat memuaskan serta dapat meningkatkan pendapatan.

Iniah tujuan yang ingin dicapai bersama, kesejahteraan rakyat meningkat.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan