Hyundai Kona Electric, Mobil Listrik dengan Harga Rp 500 Jutaan Ini Sudah Bisa Dipesan

Hyundai Kona Electric, Mobil Listrik dengan Harga Rp 500 Jutaan Ini Sudah Bisa Dipesan-tangkap layar-JASMADI

BACA JUGA:Mobil Hyundai Ioniq 5 dan 6 Ditarik dari Tangan Konsumen di Indonesia, Kenapa?

Kerennya lagi All-new KONA Electric akan hadir di Indonesia dalam 4 varian, yaitu Signature Long Range, Signature Standard Range, Prime Long Range dan Prime Standard Range. 

Mobil ini ditawarkan dengan pilihan warna eksterior Optic White Matte, Creamy White Pearl, Creamy White Pearl Two-tone, Titan Grey Metallic, Magnetic Silver Metallic, Magnetic Silver Metallic Two-tone, Dragon Red Pearl, Dragon Red Pearl Two-tone dan Midnight Black Pearl.

Dengan begitu bagi para konsumen yang berminat bisa melakukan pre-booking all-new Kona Electric secara eksklusif, melalui situs resmi Hyundai. 

Jika 500 pemesan pertama dapat menikmati penawaran spesial yaitu free charging satu tahun dalam bentuk e-wallet.

BACA JUGA:Diskon Mobil Listrik April 2024 Mulai Rp15 Juta Hingga Rp55 Juta, Berikut Daftar Harga Hyundai, Wuling, KIA

Adapun bentuk e-wallet tersebut senilai Rp 5 juta digunakan untuk mengisi daya kendaraan listrik baik di rumah, maupun di stasiun pengisian daya umum.

Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang akan menyajikan informasi-informasi bagi pembaca setia.

Atau bisa ikuti melalui disaluran WhatsApp klik LINK INI dan pesan siar WhatApp di LINK INI.

Lalu bisa juga ikuti Telegram di LINK INI.

BACA JUGA: 3 Varian Mobil SUV New Hyundai Palisade, Berikut Harga dan Spesifikasinya

Semoga apa yang telah disampaikan baik berita maupun artikel ini bisa bermanfaat.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan