6 Manfaat Kunyit Putih Untuk Kesehataan Tubuh

6 Manfaat Kunyit Putih Untuk Kesehataan Tubuh-Tangkap Layar-

BACA JUGA:Wajib Tahu! 5 Bahaya Radiasi HP untuk Kesehatan Wanita, Salah Satunya Dapat Mengganggu Kehamilan

Minyak yang dihasilkan oleh kunyit putih memiliki khasiat pembasmi nyamuk alami terutama nyamuk Aedes aegyepti sehingga bisa mengurangi resiko demam berdarah dengue DBD.

3. Dapat Membantu Melancarkan Pencernaan

Khasiat selanjutnya kunyit putih yaitu dapat membantu mengatasi gangguan pencernaan, seperti nyeri, perut kembung, mual, buang air besar (BAB) dan pergerakan usus.

Khasiat ini dapat diperoleh dengan mengonsumsi ekstrak kunyit putih secara langsung atau dalam bentuk minyak yang dioleskan ke perut saat sakit perut.

BACA JUGA:Minum Air Kelapa Disebut Bisa Cegah Batu Ginjal, Benarkah? Begini Penjelasannya

4. Bisa Mengurangi Peradangan

Kandungan zatt yang terdapat pada kunyit putih juga diketahui dapat membantu meredakan peradangan dan nyeri. Mamfaat ini bisa dirasakan dari kandungan kunyit putih yang bersifat anti radang dan dpat memberikan efek analgesic untuk meredakan rasa nyeri pada tubuh.

5. Mengurangi Nyeri Pada Menstruasi

Kunyit putih memiliki senyawa yang dapat membantu melemaskan kontraksi pada rahim yang menyebabkan munculnya gejala kram perut ketika menstruasi pada wanita.

BACA JUGA:Jangan Keseringan Makan Daging Kurban, Berikut 5 Dampak Buruk Bagi Kesehatan

Salah satu caranya ialah mengomsumsi kunyit putih dengan cara mengolahnya dengan cara menjadi jamu yang dikonsumsi saat menstruasi.

6. Mengurangi Resiko Kanker

Kunyit putih dapat mengurangi resiko kanker karena memiliki kandungan zerumbone yang memiliki efek antikanker. 

Hal ini membuat kunyit putih bermanfaat dalam mengurangi resiko kanker payudara, leukemia, dan kanker ovarium dalam tubuh.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan