8 Jutsu Terlarang di Anime Naruto yang Berbahaya Bagi Penggunanya, Ada Apa Saja? Yuk Simak
8 Jutsu Terlarang di Anime Naruto yang Berbahaya Bagi Penggunanya, Ada Apa Saja? Yuk Simak-Tangkap layar-Tangkap layar
BACA JUGA:Ini 5 Karakter Anime Naruto yang Terus Memperjuangkan Perdamaian
Oleh karena itu, jutsu ini dilarang dan tidak semua orang bisa melakukannya.
3. Rasenshuriken
Rasenshuriken adalah pengembangan dari Rasengan yang diciptakan oleh Uzumaki Naruto setelah berlatih bersama Kakashi.
Meskipun dapat menghancurkan musuh dengan cepat, jutsu ini punya risiko melukai penggunanya.
Oleh karena itu, Rasenshuriken dilarang, tetapi Naruto mampu meminimalisir kerusakan pada tubuhnya dengan melemparkannya dari jarak yang cukup jauh.
4. Gojo Kibaku Fuda
Gojo Kibaku Fuda, atau jurus kertas peledak, digunakan oleh Hokage kedua, yakni Tobirama Senju.
Jutsu ini biasanya digunakan bersamaan dengan Edo Tensei, membuat jasad yang dihidupkan dengan Edo Tensei menjadi "bom berjalan."
BACA JUGA:5 Game NFT Penghasil Uang Terbaik 2024 dari Telegram, Buruan Cek
Meskipun dapat digunakan pada orang hidup, teknik ini pada dasarnya adalah bentuk bunuh diri karena risiko ledakan yang dapat merenggut nyawa pengguna, oleh karena itu, jutsu ini dilarang.
5. Izanami
Izanami, adalah salah satu jutsu terkuat dari klan Uchiha, membuat para penggunanya kehilangan salah satu mata secara permanen.
Jutsu ini memperdaya korban dalam genjutsu abadi, hanya bisa terhenti jika korban menyadari jika mereka terperangkap.