Murid Baru Berani Tampil di MPLS SDN 33 Lubuklinggau

Sekretaris Pokja Eka Silvana, Kepala SDN 33 Nuryani,S.Pd.SD, Bendahara Pokja Ana Sri Aguslestriana, Anggota Pokja Ainun, Paud HI Sakura Romlah,S.Pd.AUD dan guru wali kelas sedang memberikan materi kepada murid SDN 33 Lubuklinggau.-Foto : Dokumen -SDN 33 Lubuklinggau

Kegiatan MPLS di SDN 33 Lubuklinggau di ikuti oleh 46 siswa-siswi baru, yang terdiri dari laki-laki 25 dan perempuan 21 yang akan dibagi menjadi dua kelas dan dalam satu kelas berisi 23.

BACA JUGA:SDN 33 Lubuklinggau Berharap Diprioritaskan Dapat Bantuan Seragam Sekolah


Kepala SDN 33 Nuryani,S.Pd.SD bersama Guru Pendidikan Agama Islam (PAI) sekaligus Wakil Kepala Sekolah Zulkarnain,S.Pd.I-Foto : Dokumen -SDN 33 Lubuklinggau.

Zulkarnain berpesan kepada siswa-siswi baru supaya lebih giat lagi dalam belajar, semangat, dan ceria.

Zulkarnain menambahkan karena di sekolah ada kegiatan Jumat berkah kepada siswa dan guru, jadi kegiatan Jumat berkah merupakan kegiatan rutin dilaksanakan seperti berbagi, baca surat Yasin dan infaq shadaqah.

Zulkarnain berharap semoga kedepannya lebih baik lagi, maju lagi, lebih terkenal, dan lebih bermutu lagi di dunia pendidikan di Kota Lubuklinggau.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan