4 Fakta tentang Mahasiswi asal Lubuklinggau yang Akhiri Hidup di Jambi

Suasana di rumah duka Jalan Nangka RT 4, Kelurahan Batu Urip, Kecamatan Lubuklinggau Utara 2. -Foto : Dok. Linggau Pos-

LUBUKLINGGAU, KORANLINGGAUPOS.ID -  Seorang gadis asal Kota Lubuklinggau bernama Sunia Anisa Sulthona  (21) diduga akhiri hidup di Provinsi Jambi.

Mahasiswi Universitas Islam Negeri (UIN) Jambi itu dikabarkan meninggal dunia Minggu 14 Juli 2024 sekitar pukul 22.00 WIB.

Berikut sejumlah fakta yang dihimpun KORANLINGGAUPOS.ID dari sumber yang enggan disebutkan identitasnya, Selasa 16 Juli 2024.

1. Korban penghafal Al-Quran

Sunia Anisa Sulthona semasa hidupnya dikenal sangat rajin mengaji.

BACA JUGA:Depresi Picu Bunuh Diri, Berikut Cara Mengidentifikasi Gejala dan Mencegahnya

Ia penghafal Al-Quran bahkan punya ustadz yang khusus mendampinginya.

Sehingga kini ia menjadi mahasiswi di UIN Jambi.

2. Tinggal di Lubuklinggau.

Ya korban yang akrab dipanggil Sunia tinggal di Kota Lubuklinggau Provinsi Sumsel, tepatnya di Jalan Nangka RT 4, Kelurahan Batu Urip, Kecamatan Lubuklinggau Utara 2.

Setelah dilakukan visum terhadap jenazah Sunia, lalu dibawa ke Lubuklinggau dan sampai ke rumah duka Senin 15 Juli 2024 sekira pukul 10.00 WIB, setelah itu jenazah dimakamkan pukul 12.00 WIB di TPU Batu Urip.

BACA JUGA:Kasus Bunuh Diri di Lubuklinggau Meningkat, ini Pemicunya

Selama tinggal di Jambi, Sunia bersama keluarga.

Korban selama ini memang jarang pulang ke Lubuklinggau, kecuali saat libur. Kadang juga orang tua korban yang ke Jambi menjenguk Sunia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan