5 Tanda Sholat Sering Diganggu Setan, Salah Satunya Ragu Dalam Bacaan dan Gerakan

5 Tanda Sholat Sering Diganggu Setan, Salah Satunya Ragu Dalam Bacaan dan Gerakan-Tangkap layar -

Kamu mungkin merasa ragu apakah sudah membaca surat Al-Fatihah dengan benar atau apakah gerakan sholatmu sudah sempurna.

BACA JUGA:10 Rekomendasi Parfum Non-alkohol Sholat yang Wajib Kalangan Umat Muslim Miliki

BACA JUGA:Heboh! Artis Celine Evangelista Kepergok Sholat Subuh di Rumah Raffi Ahmad, Agamanya Kembali Dipertanyakan

Rasa ragu ini bisa membuat kamu mengulang bacaan atau gerakan, yang pada akhirnya mengganggu kekhusyukan dan kelancaran sholat.

3. Mengalami Lupa dalam Sholat

Lupa dalam sholat bisa berupa lupa jumlah rakaat yang telah dikerjakan atau lupa bacaan yang seharusnya dibaca.

Ini merupakan tanda bahwa setan berhasil mengganggu konsentrasi kamu.

BACA JUGA:Makmum Wajib Membaca Al-Fatihah dan Surat Pendek Saat Sholat Berjamaah atau Tidak?

BACA JUGA:Bolehkah Tidak Tawarruk, Saat Sholat Berjamaah di Tempat Shaf yang Sempit? Begini Penjelasan Ulama

Lupa semacam ini sering terjadi tanpa disadari dan membuat sholat menjadi tidak sempurna.

Rasulullah SAW mengajarkan sujud sahwi sebagai cara untuk mengatasi lupa dalam sholat, namun penting untuk terus berusaha meningkatkan fokus dan khusyuk agar gangguan ini tidak sering terjadi.

4. Terburu-buru dalam Sholat

Sholat yang dilakukan dengan terburu-buru juga merupakan tanda bahwa kamu sedang diganggu oleh setan.

BACA JUGA:Ini Hukumnya Memakai Parfum Beralkohol Ketika Sholat, Sah atau Tidak Sih?

BACA JUGA:Ditinggal Sholat Tarawih, Rumah Dibobol Pencuri

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan