7 Ide Desain Rumah Minimalis dengan Atap Limas yang Modern, Bikin Tampilan Unik dan Menarik

Ide desain rumah minimalis dengan atap limas modern yang unik dan menarik.-Ilustrasi-Tangkapan Layar

KORANLINGGAUPOS.ID - Gaya atap limas modern memang selalu identik dengan desain rumah minimalis persegi yang mempunyai ukuran ruangan yang cukup luas di dalamnya, sehingga berkembanglah mitos yang beranggapan bahwa atap limas tersebut akan sulit menutupi rumah yang punya banyak ruang.

Namun faktanya, mitos yang menyebar di kalangan masyarakat tersebut adalah salah, bahkan menariknya atap limas tersebut justru bisa disesuaikan dengan beragam jenis desain rumah minimalis dengan gaya yang modern dan kekinian.

Mulai dari desain rumah minimalis mewah, mansion, hingga villa nyatanya tetap pantas menggunakan desain atap limas modern bahkan hal ini justru akan membuat tampilan rumah minimalis jadi terlihat unik dan menarik.

Seperti diketahui, tipe atap limas pada desain rumah minimalis sendiri memiliki bentuk yang mengerucut ke atas dengan 4 sisi, bahkan terkadang model atap ini cenderung terlihat seperti tiga dimensi.

BACA JUGA:5 Ide Desain Rumah Minimalis dengan Konsep Full Kaca, Bikin Tampilan Hunian Makin Stylish dan Kekinian

BACA JUGA:6 Inspirasi Desain Rumah Minimalis dengan Gaya Industrial yang Elegan di Lahan Sempit

Maka tak heran, jika atap limas pada desain rumah minimalis ini justru akan membuat tampilan yang berbeda dibandingkan dengan beberapa jenis atap lainnya.

Bagi Anda yang sedang berencana untuk membangun rumah, berikut 7 ide desain rumah minimalis dengan atap limas modern yang cocok untuk Anda terapkan, yaitu:

1. Desain Rumah Minimalis Atap Limas Modern Minimalis

Desain rumah minimalis saat ini sedang menjadi pilihan favorit bagi banyak orang, terutama bagi kalangan pasangan muda yang baru saja menikah.

BACA JUGA:5 Ide Desain Rumah Minimalis Super Cantik dan Cozy Lengkap dengan 2 Kamar Tidur

BACA JUGA:6 Ide Desain Rumah Minimalis dengan Tampilan Bangunan yang Unik nan Aesthetic

Hal ini karena desainnya terlihat sederhana namun tetap elegan sehingga tak heran jika ini bisa membuat desain rumah minimalis selalu menjadi tren dari tahun ke tahun.

Atap limas pada desain rumah minimalis tentu dapat memberikan sentuhan klasik yang tetap mempertahankan kesan modern sehingga ini akan memberi kesan unik dan menarik pada suatu hunian.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan