8 Ide Desain Kamar Tidur Wanita dengan Desain Ruangan yang Nyaman dan Aesthetic

Ide desain kamar tidur wanita dengan desain ruangan yang nyaman dan aesthetic.-Ilustrasi-Tangkapan Layar

BACA JUGA:Dijamin Gak Ngebosenin, Ini 5 Kombinasi Warna Cat Kamar Tidur Agar Terlihat Lebih Aesthetic

jIka kamu menerapkan desain kamar tidur dengan model ini, ada baiknya hindari penggunaan wall moulding bermotif karena hal ini akan memberikan kesan klasik pada ruangan, maka dari itu pilihlah model wall moulding bermotif polos dengan warna netral seperti putih dan abu-abu agar tampilan ruangan jadi semakin aesthetic.

5. Desain Kamar Tidur dengan Konsep Mezzanine

Konsep mezzanine adalah ruang ekstra di atas lantai dasar, selain ruang tamu biasanya konsep ini juga bisa diterapkan pada desain kamar tidur wanita.

Sebagai contoh, jika kamu memiliki ruang kosong di atas tentu saja kamu bisa menggunakan sebagai tempat meletakkan lemari yang di desain dengan sangat menarik agar mampu menciptakan kesan aesthetic pada kamar tidur.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Warna Cat Dinding Kamar Tidur Wanita Agar Terlihat Aesthetic

BACA JUGA:5 Inspirasi Warna Cat Dinding Kamar Tidur Pria yang Keren dan Bikin Nyaman

6. Desain Kamar Tidur Bergaya Simetri

Jika kamu mempunyai loteng yang tak digunakan, kamu tentu bisa menyulapnya menjadi ide desain kamar tidur wanita yang nyaman dan aesthetic lho.

Konsistensi dalam kesederhanaan yang dibalut palet netral dan sentuhan simetri, mulai dari atap langit, meja, lampu hingga hiasan menjadi ide dekorasi yang menarik untuk dijadikan sebagai pilihan yang unik untuk kamar tidurmu.

Apalagi kamu juga tidak perlu menambahkan furniture atau hiasan terlalu banyak mengingat ruangannya yang cukup sempit, kamu cukup menambahkan meja berlaci di bagian sisi kanan dan kiri dinding agar memberi kesan simpel tapi tetap elegan.

BACA JUGA:Gak Cuma Cantik, 6 Tanaman Hias Ini Punya Banyak Manfaat Bagi Kesehatan, Cocok untuk Kamar Tidur

BACA JUGA:Dijamin Gak Ngebosenin, Ini 5 Kombinasi Warna Cat Kamar Tidur Agar Terlihat Lebih Aesthetic

7. Desain Kamar Tidur Konsep Terbuka

Open space atau biasa disebut dengan konsep ruangan terbuka ini tentu bisa kamu terapkan pada desain kamar tidur minimalismu lho.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan