15 Ide Lomba 17 Agustus 2024 yang Seru dan Unik, Cocok Untuk Memeriahkan HUT Ke-79 RI

Ide Lomba 17 Agustus 2024 yang Seru dan Unik, Cocok Untuk Memeriahkan HUT Ke-79 RI-Tangkap Layar-Tangkap Layar

Lomba mengeluarkan bola dalam kardus sangatlah seru, pasalanya para peserta lomba harus mengeluarkan bola dalam kardus lewat lobang kecil yang diikat pada pinggang mereka.

Alhasil banyak peserta lomba yang terlihat seperti bergoyang saat ingin mengeluarkan bola dalam kardus ini.

BACA JUGA:7 Ide Desain Teras Rumah Minimalis dengan Desain Simpel Tapi Aesthetic

BACA JUGA:7 Rekomendasi Sepeda Gunung Terbaik 2024, Punya Performa Tangguh dan Spek Luar Biasa

3. Estafet tepung 

Lomba estafet tepung dilakukan secara berkelompok, masing-masing berjumlah lima sampai tujuh peserta. 

Semua anggota kelompok duduk berbaris ke belakang, lalu peserta paling depan akan menuangkan tepung ke piring yang dipegang oleh peserta di belakangnya, uniknya, peserta menuangkan tepung tanpa balik badan.

Jadi, muka para peserta lomba tak luput dari guyuran tepung yang tumpah dari piring, pemenangnya adalah kelompok yang berhasil menuangkan tepung paling banyak. 

BACA JUGA:7 Ide Desain Kamar Tidur Anak dengan Desain yang Menarik dan Menggemaskan

BACA JUGA:5 Rekomendasi Sepeda Gunung Terbaik dan Paling Tangguh di 2024

4. Menangkap bebek 

Selain menangkap belut, lomba menangkap bebek juga dapat menjadi alternatif perlombaan yang seru. 

Lomba menangkap bebek ini dapat diikuti oleh lima sampai delapan peserta, masing-masing  dari mereka harus menangkap bebek dalam keadaan mata tertutup.

5. Balap karung

BACA JUGA:7 Inspirasi Desain Kamar Tidur Minimalis Ukuran 3x3 dengan Desain Modern dan Trendy

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan