Dalam Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Musi Rawas Presiden Jokowi Sampaikan Ini
Ketua DPRD Kabupaten Musi Rawas Azandri, SP, Bupati Kabupaten Musi Rawas Hj Ratna Machmud, Sekda Kabupaten Musi Rawas Ali Sadikin, anggota DPRD Kabupaten Musi Rawas, Asisten Agus Susanto, Staf ahli Supardiono ,ketua TP PKK Kabupaten Musi Rawas, H Riza Nov-Foto : MUSLIMIN/Linggau Pos-
Ini akan menjadi ekosistem yang baik untuk mendorong digitalisasi UMKM dan pengembangan startup Indonesia sehingga akan melahirkan semakin banyak entrepreneur muda yang berkualitas di negeri ini.
BACA JUGA:Dewinta F Tri Trikoyo Tawarkan Konsep Kampung Sinau
BACA JUGA:Atasi Musim Kemarau Ini yang Dilakukan DTPHP
Dukungan produk dalam negeri juga kita berikan perhatian khusus dengan memprentakkan belanja APBN, APBD dan BUMN untuk produk-produk dalam negeri.
Karena kita ingin apa yang berasal dari rakyat dapat kembali ke rakyat dan bermanfaat maksimal untuk rakyat.
Dibidang hukum kita juga patut bersyukur setelah 79 tahun merdeka akhirnya kita memiliki kitab undang-undang hukum pidana yang baru.
Sebagai upaya modernisasi hukum Indonesia serta undang-undang cipta kerja yang fisik 80 undang-undang 1.200 pasang sebagai upaya untuk me-regulasi peraturan yang tumpang tindih.
BACA JUGA:Kecamatan Tugumulyo Adakan 3 Jenis Lomba Meriahkan Peringatan HUT RI Ke-79
BACA JUGA:3 Terminal Masih Beroperasi Dishub Musi Rawas Siapkan Raperda Pengendalian Lalu Lintas
Kita juga sudah memiliki undang-undang tim pidana kekerasan seksual untuk memberikan perlindungan yang nyata yang kuat, terutama bagi perempuan dan anak-anak.
Dan ini adalah hasil kerja keras kita bersama, ini adalah pondasi besar kita bersama, ini adalah bukti bahwa persatuan kita bahwa kerukunan kita bahwa kerja keras dan kegotongroyongan kita dapat membawa Indonesia yang lompat lebih tinggi lagi.
"Oleh sebab itu saya sangat menghargai sangat mengapresiasi dukungan dan kerjasama seluruh lembaga Negara," paparnya.
Diakhir pidatonya Presiden Republik Indonesia juga menyampaikan dipenghujung masa jabatan ini.
BACA JUGA:3 Terminal Masih Beroperasi Dishub Musi Rawas Siapkan Raperda Pengendalian Lalu Lintas
"Izinkan saya menyampaikan suara nurani terdalam kepada seluruh rakyat Indonesia, tidak terkecuali satupun saya dan Prof H Ma'ruf Amin, mohon maaf , untuk setiap hati yang mungkin kecewa untuk setiap harapan yang mungkin belum bisa terwujud," ucapnya.