Ini Dia 5 Daerah Penghasil Timah Terbesar di Indonesia Mampu Produksi hingga Ribuan Ton, Adakah Daerahmu?

Ini Dia 5 Daerah Penghasil Timah Terbesar di Indonesia Mampu Produksi hingga Ribuan Ton, Adakah Daerahmu?-Tangkap Layar -

BACA JUGA:Pertambangan PT Bina Sarana Sukses Buka Lowongan Kerja untuk SMA SMK D3 S1 Besar Besaran April 2024

4. Provinsi Kalimantan Barat

Kalimantan Barat menjadi provinsi penghasil timah terbesar keempat di Indonesia.

Produksi timah di provinsi ini mencapai 2.500 ton per tahun. Kabupaten Bengkayang dan Singkawang adalah daerah utama penghasil timah di Kalimantan Barat.

Provinsi ini memiliki cadangan biji timah sekitar 1 juta ton, dengan cadangan timah sebesar 40 ribu ton.

BACA JUGA:Tambang PT Kalimantan Prima Persada (KPP) Membuka Lowongan Kerja Terbatu Mei 2024

BACA JUGA:Siaga Karhutbunla, ini Pesan Penting Bupati untuk Perusahaan Perkebunan dan Pertambangan di Muba

Kalimantan Barat merupakan salah satu daerah yang penting dalam peta industri timah Indonesia, meskipun skalanya lebih kecil dibandingkan dengan daerah lain.

5. Provinsi Sulawesi Utara

Sulawesi Utara menempati posisi kelima sebagai penghasil timah terbesar di Indonesia.

Produksi timah di provinsi ini mencapai 2.000 ton per tahun, dengan Kabupaten Bolaang Mongondow Utara sebagai daerah utama penghasil timah.

BACA JUGA:Terungkap! MAKI Sebut Ada Aktor Intelektual Yang Berperan Penuh Dibalik Kasus Korupsi Timah Harvey Moeis

BACA JUGA:Ingin Cepat Kerja Tambang? Ini 5 Jurusan Kuliah Lulusannya Berpeluang Besar Kerja Tambang

Meskipun produksinya lebih kecil dibandingkan dengan provinsi lain, Sulawesi Utara tetap memiliki kontribusi dalam industri timah nasional.

Dengan keberadaan kelima daerah ini, Indonesia mampu mempertahankan posisinya sebagai salah satu produsen timah terbesar di dunia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan