Bermacam-macam Ikan Hias Bisa di Jumpai di Firzah Aquarium

Ikan hias di Firzah Aquarium-Foto - Gilang Andika-Linggau Pos

Yang dimulai dari harga Rp 10.000, sampai Rp 50.000 untuk pangan ikan, Rp 150.000, Rp 350.000 sampai puluhan juta untuk aquarium, tinggal tergantung dengan besar kecilnya saja.

Tetapi untuk ikan hias yang paling banyak peminatnya itu ada ikan cupang, ikan goldfish, dan ikan guppy, dari semua ikan yang paling banyak peminatnya ikan cupang.

BACA JUGA:Pedagang Kue Basah di Pasar Inpres Lubuklinggau, Bisa Menjual 500 Kue Dalam Sehari

BACA JUGA:Pedagang Pepaya di Lubuklinggau, Sehari Bisa Menjual Puluhan Kg Buah Pepaya

“Untuk ikan hias diperoleh dari pengepul ikan dari bermacam-macam daerah seperti Bandung, Jakarta, Bogor, Palembang, Bengkulu dan Jambi,”jelasnya.

Ia menambahkan bahwa untuk ikan hias di Firzah aquarium sudah berjalan sekitar sepuluh tahun yang dimulai dari tahun 2014 awal.

Rizki berharap semoga kedepannya usaha ikan hias di Lubuk Linggau terus berkembang dan semakin banyak lagi kontes ikan hias yang ada di Lubuk Linggau.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan