Warga Lubuk Linggau ini Nekat Bakar Diri dengan Pertalite, Begini Kondisi Tragisnya
Kondisi Sahdana (32) warga Jalan Kenanga II RT3 Kelurahan Batu Urip Kecamatan Lubuk Linggau Utara II ini berani membakar diri-KORANLINGGAUPOS.ID-FOTO : Polsek Lubuk Linggau Utara
KORANLINGGAUPOS.ID - Entah apa yang dipikirkan Sahdana (32) warga Jalan Kenanga II RT3 Kelurahan Batu Urip Kecamatan Lubuk Linggau Utara II ini berani membakar diri.
Kejadian tersebut pada Rabu 2 Oktober 2024 sekitar pukul 23.45 WIB.
Sahdana berani membakar dirinya menggunakan menggunkan minyak pertalite dan korek api yang di belinya.
Bermodal dengan biaya Rp 30.000 yang dibeli di warung depan rumahnya berani membakar dirinya menggunakan pertalite.
BACA JUGA:Gara-gara Bakar Karpet Telur Kios Milik Warga Musi Rawas Ludes Terbakar
BACA JUGA:Petugas PLN Kesetrum di Musi Rawas, 60% Luka Bakar Polisi Ungkap Kronologi Lengkapnya
Kejadian ini dibenarkan oleh Kapolres Lubuk Linggau, AKBP Bobby Kusumawardhana melalui Kasat Reskrim, AKP Hendrawan didampingi Kapolsek Lubuk Linggau Utara, AKP Denhar.
Berdasarkan pulbaket yang dilakukan oleh Unit Intelkam Polsek Lubuk Linggau Utara didapatkan keterangan korban yang terbakar tersebut.
Diketahui korban mengalami keterbelakangan mental sejak orang tua korban meninggal dunia.
Korban diketahui tinggal bersama kakak kandungnya Agus Rahma Doni alias Teguh.
BACA JUGA:Ini Alasan Adik Bupati Muratara Bakar Rumah Keluarga yang Habisi Nyawa Kakaknya
BACA JUGA:Lagi, Lahan Kosong di Lubuk Linggau Terbakar Ini Penyebabnya
"Pada saat kejadian tersebut saksi melihat korban yang sudah terbakar berlari kedepan rumah.
Sementara kakak kandungnya tidak berada di rumah.