Pelantikan Presiden 2024-2029 Prabowo, Megawati, SBY, Anies Baswedan, Ganjar Pranowo

Pelantikan Presiden 2024-2029 Prabowo, Megawati, SBY, Anies Baswedan, Ganjar Pranowo-Tangkapan Layar-

KORANLINGGAUPOS.ID - Pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden RI periode 2024-2029 dilaksanakan di Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta pada 20 Oktober 2024.

Setidaknya tamu yang akan hadir dari 21 negara sahabat pada pelantikan Presiden RI.

Sebelumnya, Wakil Ketua MPR RI Abcandra Muhammad Akbar Supratman menyampaiakn tamu dari 21 negara-negara sahabat akan hadir pada Minggu 20 Oktober 2024.

"21 negara sahabat klo gaksalah akan hadir," kata Akbar, Senin 14 Oktober 2024.

BACA JUGA:Puan Buka Suara: Kader PDIP Belum Dipanggil Prabowo, Jadi Calon Menteri Kabinet

BACA JUGA:107 Daftar Calon Menteri Kabinet Prabowo Bakal Kumpul Hari Ini, Berikut Daftar Namanya

Ia menyampaikan tidak begitu merinci  daftar kepala negara sahabat yang diundang hadir sekitar 21 negara sahabat.

Begitu juga Ketua MPR Ahmad Muzani, Senin 14 Oktober 2024, menyampaiakn undangan pelantikan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden-Wakil Presiden 2024-2029 telah dikirim.

Tentu tidak hanya dari negara sahabat, tentu tokoh nasional dan mantan presiden akan diundang saat pelantikan Presiden RI periode 2024-2029.

Undangan pelantikan juga telah dikirim kepada Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo.

BACA JUGA:Kabinet Prabowo Ada Menteri dari PDIP, Menjelang 10 Hari Lagi Pelantikan

BACA JUGA:Calon Menteri Kabinet Prabowo akan Lebih Banyak, Berikut Daftar Nama-nama Calon Menteri

Namun kita belum tahu, disampaiakn Muzani hingga kini kita  belum memastikan apakah mereka bakal hadir atau absen.

Tentu yang pasti undangan resmi telah disampaiakn kepada mereka dan telah dipastikan undangan tersebut sampai .

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan