Membuat Tanda Tangan Digital Bingung? Begini 5 Cara Mudahnya

Membuat Tanda Tangan Digital Bingung? Begini 5 Cara Mudahnya-Tangkap Layar -

KORANLINGGAUPOS.ID- Tanda tangan digital menjadi semakin penting dalam memudahkan berbagai proses administrasi dan urusan dokumen secara elektronik.

Banyak orang yang ingin membuat tanda tangan digital namun kebanyakan orang belum mengetahuinya bagaimana cara membuatnya, Yakin mau tahu? yuk simak terus di Koranlinggaupos.id tips caranya ada disini!

Berikut ada 5 cara membuat tanda tangan digital yang bisa kamu coba:

BACA JUGA:Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Berkomitmen dengan Tanda Tangani Pakta Integritas

BACA JUGA:Kalapas Narkotika Muara Beliti Tanda Tangani Fakta Integritas dan Perjanjian Kerja 2024

1. Cara Membuat Tanda Tangan Digital Terverifikasi Kemenkominfo

Tanda tangan digital yang tersertifikasi oleh Kemenkominfo memberikan keamanan lebih tinggi karena menggunakan Sertifikat Elektronik yang diterbitkan Penyelenggara Sertifikasi Elektronik (PSrE). Berikut langkah-langkahnya:

- Akses website PSrE seperti Balai Sertifikasi Elektronik BSSN di bsre.bssn.go.id.

- Daftarkan diri dan identitas seperti KTP, NIK, dan email.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Wallet Crypto Terbaik dan Teraman di Indonesia Untuk Aset Digital

BACA JUGA:Ini Loh 8 Jurusan Kuliah yang Paling Cocok Untuk Gen Z, Salah Satunya Manajemen Bisnis Digital

- Verifikasi nomor telepon dan email.

- Buat akun dan masuk.

- Buat tanda tangan elektronik yang tersertifikasi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan