Rasiqho dan Herka Terpilih jadi Ketua OSIM MA Al Mujahidin Musi Rawas

Kepala MA Al Mujahidin Musi Rawas Ustadz M Nasrudin memasukkan surat suara Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIM MA Al Mujahidin Periode 2024-2025-Foto : Dok. MA Al Mujahidin-

“OSIM adalah organisasi yang akan membawa aspirasi kita sebagai siswa, dan pemimpin yang terpilih nantinya diharapkan bisa memegang amanah dengan baik serta menggerakkan OSIM menuju program-program yang bermanfaat bagi kita semua,” tuturnya.

BACA JUGA:Dafi dan Syaakirah Pimpin OSIS SMPN 2 Lubuk Linggau Tahun 2024, Berikut Prestasi Mereka

BACA JUGA:RS AR. Bunda Lubuklinggau Buka Lowongan Kerja, Berikut Posisi dan Persyaratanya

“Kepada para calon yang terpilih, saya ucapkan selamat berjuang. Tetaplah bersaing secara sportif dan jujur, karena dalam kepemimpinan, integritas adalah hal yang utama. Semoga proses pemilihan ini berjalan lancar dan menghasilkan pemimpin yang mampu membawa OSIM menjadi lebih baik lagi,” tuturnya sembari mengatakan, Pelantikan Pengurus OSIM MA Al Mujahidin Periode 2024-2025  rencananya akan dilaksanakan 31 Oktober 2024 mendatang.(sulis)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan