Gali Potensi Siswa, SDN 64 Lubuk Linggau Aktifkan Ekskul Voli

Peserta Didik SDN 64 Lubuk Linggau mengikuti kegiatan ekskul voli di sekolah-Foto : Dokumen SDN 64 Lubuk Linggau-

"Alhamdulillah dari pihak sekolah terutama Kepala Sekolah sangat mensupport kegiatan ekskul yang ada di sekolah, karena setiap Jumat selalu ada tampilan setiap ekskul untuk menunjukkan sejauh mana siswa perkembangan siswa.

Musran berharap kedepannya bisa menjadi media dalam mendorong pertumbuhan fisik, perkembangan psikis, keterampilan motorik, pengetahuan dan penalaran.

BACA JUGA:SDN 64 Gelar Pawai Hingga Lomba Fashion Show

BACA JUGA:Demi Menciptakan Makanan Sehat di Lingkungan Sekolah Ini Yang DIlakukan Oleh SDN 61 Lubuk Linggau

Dan menjunjung penghayatan nilai-nilai seperti sikap, mental, emosional, sportivitas, spiritual, sosial, serta pembiasaan pola hidup sehat dengan berolahraga. Serta menjadikan sebuah wadah untuk menyalurkan hobi, minat, dan bakat siswa dalam bidang olahraga bola voli.  Agar SD N 64 Terus Bersinar Berakhlak, Smart, Inovatif dan Kreatif," tuturnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan