Harga Anjlok, Begini Nasib Petani Cabai di Lubuk Linggau
Editor: SULIS
|
Minggu , 10 Nov 2024 - 20:32
Anjloknya harga cabai petani rugi karena biaya produksi cukup besar Rp 1.040.00 per hektar-Foto : Dok. BPP Rahma Kota Lubuk Linggau-
Luas lahan tanaman cabai lebih di Kecamatan Lubuk Linggau Selatan I dan Lubuk Selatan II Kota Lubuk Linggau lebih kurang 35 hektar tersebar di sejumlah kelurahan diantaranya Air Temam, Marga Rahayu, Ketuan, Eka Marga, Kelurahan Siring Agung.
Sedangkan jumlah kelompok tani yang biasa tanam cabai sekitar 20 kelompok.