UMP 2025 Naik 10 Persen Awal Tahun, Menaker : Tunggu Terbit Permen Formulasi Pengupahan Baru

UMP 2025 Naik 10 Persen Awal Tahun, Menaker : Tunggu Terbit Permen Formulasi Pengupahan Baru-Tangkapan Layar-Instagram

MK meminta agar struktur upah lebih proporsional, MK juga mengaktifkan kembali peran dewan pengupahan dalam menentukan UMP.

Jika UMP 2025 mengalami kenaikan 10 persen, perkiraan UMP di sejumlah provinsi akan diperkirakan seperti ini.

BACA JUGA:Upah Minimum Kota Lubuk Linggau Tahun 2025 Tunggu Keputusan Provinsi

BACA JUGA:Upah Guru Honorer Bakal Naik 2025, Segini Nominalnya

Perkiraan UMP 2025 di Setiap Provinsi di Indonesia

UMP Sulawesi Barat 2025

UMP 2024 sebesar Rp2.914.958

Maka Simulasi UMP 2025 Senilai Rp3.206.453

UMP Kalimantan Selatan 2025

UMP 2024 sebesar Rp3.282.812

Maka Simulasi UMP 2025 Senilai Rp3.611.093

UMP Sulawesi Utara 2025

UMP 2024 sebesar Rp3.545.000

Maka Simulasi UMP 2025 Senilai Rp3.899.500

UMP Kalimantan Timur 2025

UMP 2024 sebesar Rp3.360.858

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan