Masih Simpan Kartu ATM di Dompet, Ikuti 10 Langkah Tarik Tunai BRImo di ATM BRI
Masih Simpan Kartu ATM di Dompet, Ikuti 10 Langkah Tarik Tunai BRImo di ATM BRI-ilustrasi-Instagram
KORANLINGGAUPOS.ID - BRI memberikan layanan yang semakain mudah dengan memanfaatkan teknologi, seperti aplikasi BRImo.
Banyak transaksi yang bisa dilakukan, tentu akan mempermudah layanan transaksi menggunakan aplikasi BRI Mobile atau BRImo.
Seperti saat melakukan tarik tunai uang, biasanya kita menggunakan Anjungan Tunai Mendiri atau ATM dan datang ke ATM BRI.
Namun kini BRI memberikan kemudahan dengan bertransaksi tanpa harus menggunakan kartu ATM yang disimpan di dalam dompet.
BACA JUGA:Waspada Penipuan Modus Undian, Simak Cara Membedakan BRImo FSTVL yang Asli dan Palsu!
Maka dengan menggunakan aplikasi BRImo tentu akan lebih mudah mengambil unag tunai tanpa kartu ATM.
Untuk melakukan transaksi tersebuttentu telah diberikan kemudahan dengan menggunakan aplikasi BRImo.
Berikut langkah-langkah mengambil uang tunai tanpa kartu menggunakan BRImo.
Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu
BACA JUGA:Makin Mudah dan Aman Transaksi Melalui BRImo dengan Fitur QRIS Transfer
BACA JUGA:Bayar Tagihan Listrik dan Beli Token Listrik Melalui Aplikasi BRImo Lebih Mudah, Begini Langkahnya
1. Login aplikasi BRImo dengan memasukkan user ID dan password.
2. Kemudian kamu lakukan login lagi menggunakan sidik jari/fingerprint dan Face id.
3. Pilih fitur Tarik tunai lalu klik.