Kabar Gembira, Pemerintah Bakal Bantu Rehab dan Tambah Ruang Kelas PAUD Swasta

Anak Didik PAUD/TK Smart Islamic Lubuk Linggau sedang mengikuti pembalajaran bersama guru-Foto : Dok. Linggau Pos-

BACA JUGA:Wajib Belajar 13 Tahun Segera Diterapkan di Indonesia, Begini Teknisnya di PAUD/TK

BACA JUGA:Ingin Mendirikan PAUD/TK, Gali Ilmunya dengan Kuliah di Prodi PIAUD UIN Al-Azhaar Lubuk Linggau

Selain  itu se-Indonesia, ada 29.000 desa tidak memiliki TK, PAUD, atau bentuk satuan pendidikan anak usia dini lainnya termasuk RA.

Oleh sebab itu, 5 tahun ke depan, salah satu   program prioritas Pak Prabowo adalah melakukan revitalisasi satuan pendidikan baik di sekolah atau di madrasah, baik negeri maupun swasta.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan