Bedah Laparoskopi, Operasi dengan Minim Sayatan
Pasien yang bisa menggunakan Bedah laparoskopi diantaranya infeksi usus buntu, pengangkatan batu empedu hingga hernia. -Foto: Dokumen-Linggau Pos
KORANLINGGAUPOS.ID - Mendengar kata operasi, biasanya membuat pasien maupun keluarga pasien syok.
Padahal, semakin majunya teknolgi saat ini, ada metode lain untuk melakukan operasi yakni dengan metode Bedah laparoskopi.
Lalu apa itu Bedah laparoskopi atau bedah minim luka.
Melalui laman resminya, RS AR Bunda berikan penjelasan tentang apa itu Bedah laparoskopi.
BACA JUGA:Ingin Operasi? Inilah 19 Daftar Jenis Operasi yang Ditanggung BPJS Kesehatan dan Prosedurnya
BACA JUGA:10 Cara Cepat Sembuhkan Luka Operasi Sesar ala dr Indra Tarigan, Sp.OG
Laparoskopi sendiri adalah teknik bedah minin sayatan, yaitu hanya 0,3 hingga 3 cm di kulit pasien.
Dan alat Bedah laparoskopi dilengkapi dengan teknologi high definition atau 3D.
Hal ini lah membuat operasi menjadi lebih tepat dan nyaman.
Lalu apa kelebihan Bedah laparoskopi?
BACA JUGA:BPJS Kesehatan Tidak Tanggung 5 Tindak Operasi ini, Tetap Melalui Prosedur
BACA JUGA:Atasi Katarak dengan Operasi Phaco, Ini Keunggulannya
Pertama sayatan yang dilakukan lebih kecil pada kulit sehingga resiko infeksi jadi lebih kecil dari luka sayatan.
Kedua rasa nyeri lebih sedikit.