Gaji Guru PPG 2025, Segini yang Diterima Sesuai Golongan dan PP Nomor 5 2024

Gaji Guru PPG 2025, Segini yang Diterima Sesuai Golongan dan PP Nomor 5 2024-KORANLINGGAUPOS.ID-Tangkapan Layar
Ini sudah sesuai aturan Undang-Undang (UU) Guru dan Dosen Nomor 14 Tahun 2005.
BACA JUGA:Ingin Ikut PPG Prajabatan 2025? Catat! Persyaratannya Disini
BACA JUGA:Tunjangan Sertifikasi Guru 2025: Lulusan PPG Piloting 1, 2, dan 3 Bisa Cair?
Yakni untuk tunjangan profesi guru swasta mencapai Rp1.500.000 per bulan.
Nominal gaji tersebut tergantung berdasarkan kebijakan dari masing-masing pemerintah daerah.
Begitu jug dengan guru PPG 2025 sama hal nya dengan gaji guru PNS.
Rinciannya gaji guru PNS menurut Peraturan Pemerintah Nomor 5 Tahun 2024 tentang gaji PNS
BACA JUGA:Ingin Mengikuti PPG Prajabatan 2025? Calon Guru Wajib Penuhi Kriteria ini, Begini Syaratnya
BACA JUGA:Ajuan Sertifikasi Guru Ditolak oleh LPMP dalam Verifikasi PPG Daljab, Begini Solusinya
Golongan I
Golongan Ia Gaji Kisaran Rp1.685.700 hingga Rp2.522.600
Golongan Ib Gaji Kisaran Rp1.840.800 hingga Rp2.670.700
Golongan Ic Gaji Kisaran Rp1.918.700 hingga Rp2.783.700
Golongan Id Gaji Kisaran Rp1.999.900 hingga Rp2.901.400