3 Makanan Kaya Serat Tinggi, Ini Resep Masakannya yang Mudah Dibuat Disajikan (2)

3 Makanan Kaya Serat Tinggi, Ini Resep Masakannya yang Mudah Dibuat Disajikan (2)-KORANLINGGAUPOS.ID-Tangkapan Layar
1/2 sdt minyak wijen secukupnya
Daging ayam fillet secukupnya
Garam/kaldu jamur
Air putih
Maizena yang sudah dilarutkan air
BACA JUGA:Ingin Penglihatan Tajam Sampai Tua? Ini Dia 6 Makanan Wajib Dikonsumsi
BACA JUGA:Manfaat Hingga Khaisat Kerang Makanan Laut, Mampu Optimalkan Kesehatan Mental
Cara membuat
Tumis bawang putih hingga harum, kemudian masukkan ayam fillet.
Masukkan sawi hijau yang sudah dipotong-potong.
Dahulukan potongan bagian batang agar empuk.
Selanjutnya tambahkan air, kecap asin, minyak wijen, garam, kaldu jamur.
Kemudian masukkan daun sawi, masak hingga mendidih.
Tambahkan larutan maizena apabila ingin kental.