Kopi Lemon Sensai Baru Minuman Paduan Pahit dan Asam dengan 7 Manfaat Kesehatan
Editor: DHAKA R PUTRA
|
Selasa , 04 Feb 2025 - 22:00

Kopi Lemon Sensai Baru Minuman Paduan Pahit dan Asam dengan 7 Manfaat Kesehatan-Tangkapan Layar-
Sehingga berat badan terkontrol, asalkan diiringi olahraga rutin.
Namun, perlu dicatat bahwa belum ada bukti bahwa lemon turut serta memberikan manfaat ini.
Perlu diketahui, baik itu menurunkan berat badan, menyehatkan kulit, maupun meredakan sakit kepala, manfaat kopi campur lemon yang telah disebutkan masih perlu dibuktikan lebih lanjut melalui penelitian.