Jumat 28 Februari 2025 Tetapkan Sidang Isbat Awal Ramadan 1446 Hijriah
![](https://linggaupos.bacakoran.co/upload/df6a618cb1ab6b63f2e9730b5037a809.jpg)
Abu Rokhmad Direktur Jenderal Binmas Islam. -Foto: Kemenag-
Data hisab ini akan dikonfirmasi melalui proses pemantauan hilal atau rukyatul hilal.
BACA JUGA:Libur Ramadan 2025, Kemenag Imbau Madrasah di Musi Rawas Adakan Program Peningkatan Imtak
BACA JUGA:Sambut Bulan Ramadan, DWP Muba Adakan Peringatan Isra Mi'raj
Kemenag bekerja sama dengan Kantor Wilayah Kemenag di berbagai daerah akan melakukan pemantauan hilal di berbagai titik di seluruh Indonesia.
Hasil hisab dan rukyat akan dipaparkan pada sidang isbat yang dipimpin Menteri Agama (Menag) Nasaruddin.